Komunitas Sakinah Mawadah Warohmah
Apakah hidup akan seru atau tetap seru ketika kita semua sudah sampai dipuncak.
Hidup akan seru ketika masih ada yang sedang dibawah, ditengah dan sudah ada yang dipuncak.
Itu namanya kehidupan,
Hidup Mati Biner OI
Hidup & Mati ada ditangan-Nya
Kita cuma bisa merasakannya
Kadang hidup serasa mati
Kadang ingin mati tapi malah tetap hidup
GOSAMU #4 20 Oktober 2024 Muhammadiyah Gambiran
Gowes Santai Muhammadiyah (GOSAMU) series ke-4 Kec. Gambiran Kab. Banyuwangi
![]() |
Ketemu Dulur Goweser Dari Kampung Halaman Srono |
Hari ini saya Muhammadiyah heheh...
Kali ini saya menunggangi Seli, karena si City Cat sedang mengalami ban bocor dan ngambek tidak mau diajak jalan. Sperti tahun sebelumnya di 2023 yang pernah saya ikuti juga, kali ini juga menempuh jarak sekitar 20km-an tetapi dengan rute yang berbeda. Dan..............SEWU PECEL-nya MANTAP
Spesial Ulang Tahun Gowes Napak Tilas Jalur Cikal Bakal Federalos Terbentuk
Banyuwangi, Banyuwangi Gowes Hore, Bersepeda, bike sobo deso, Jelajah Banyuwangi Dengan Sepeda, Tetap Sepedaan
Tidak ada komentar
Spesial Ulang Tahun Gowes Napak Tilas Jalur Cikal Bakal Federalos Terbentuk
Bulan ini tepat komunitas sepeda mtb federal indonesia chapter Banyuwangi (Federalos) terbentuk. Penake ngomong, bulan oktober di tahun 2024 ini Federalos memasuki hari jadi yang ke-4. Sebagai bentuk takzim kepada Federalos, saya mencoba me-napak tilas-i jalur gowes yang pertama kali ide pikiran untuk membentuk Federalos. Bisa dibilang sekaligus, jalur ini juga merupakan jalur spesial pertama kali anggota federalos gowes bareng.